Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban pasca Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada), Kapolresta Balikpapan, Kombes Pol Anton Firmanto, SH, SIK, MSi, bersama Wakapolresta AKBP Hendrik EB, SH, SIK, dan jajaran Pejabat Utama Polresta Balikpapan, memimpin patroli roda dua untuk memantau situasi di kota ini, yang berlangsung Sabtu (30/11/2024).
Tag: Penghitungan Suara
Proses Penghitungan Suara Pilkada Serentak 2024 di Kalimantan Timur Berjalan Kondusif
Proses penghitungan suara Pilkada Serentak 2024 di Provinsi Kalimantan Timur telah selesai dengan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) tetap terjaga. Hal ini disampaikan oleh Kabid Humas Polda Kaltim, Kombes Pol Yuliyanto, S.I.K., M.Sc., pada Kamis (28/11/2024).
Berikut Cara Cek Hasil Pilgub Kaltim 2024
Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 Untuk Memilih Gubernur dan Wakil Gubernur Kalimantan Timur (kaltim) telah berlangsung pada Hari Ini Rabu 27 November 2024.
KPU Bontang Gelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara untuk Pemilihan Kepala Daerah 2024
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bontang menyelenggarakan kegiatan Ceremony Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara untuk Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, serta Walikota dan Wakil Walikota Bontang 2024.
Rapat Pleno Rekapitulasi Hasil Penghitungan Suara di Melak Berjalan Lancar
Kegiatan rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara dalam Pemilu 2024 di tingkat kecamatan dilaksanakan di Balai Pertemuan Umum (BPU) Kelurahan Melak Ulu, Kecamatan Melak, Kabupaten Kutai Barat, Senin (19/2/2024), pukul 10.00 Wita.
Kapolres Paser dan Dandim 0904 Tinjau Kesiapan TPS dalam Pemungutan dan Penghitungan Suara Pemilu 2024
Kapolres Paser AKBP Yusep Dwi Prastiya dan Dandim 0904/Paser Letkol Inf Ary Susetyo melakukan peninjauan kesiapan Tempat Pemungutan Suara (TPS) dalam pemungutan dan penghitungan Suara Pemilu Serentak Tahun 2024, Rabu (14/2/2024).
Jelang Pemilu, Pamatwil Polda Kaltim Tiba di Kabupaten Paser
Tim Pamatwil (Pengamatan Wilayah) Polda Kaltim melaksanakan supervisi, tiba di Tanah Grogot dalam rangka kegiatan pengecekan Pemungutan dan Penghitungan Suara di Wilayah Kabupaten Paser, Selasa (13/2/2024).
KPU Balikpapan Gelar Simulasi Pemungutan dan Penghitungan Suara, Beri Pemahaman PPK dan PPS
Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan menggelar simulasi, yang bertujuan untuk memantapkan seluruh penyelenggara, yakni Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK) dan Panitia Pemungutan Suara (PPS) Se Kota Balikpapan,
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.